INFO SAWIT, MEDAN – Meskipun nilai mata uang rupiah terhadap dollar Amerika Serikat melemah & harga minyak sawit mentah (CPO) di pasar global sedang anjlok, tetapi harga minyak goreng curah di sejumlah pasar tradisional masih stabil di angka berkisar Rp9.500 per kg. Pedagang bahan pokok di Pasar Medan Johor, Anto, mengungkapkan harga minyak goreng mengalami penurunan sejak hampir sebulan terakhir.
Turunnya harga minyak goreng lantaran pasokan dari distributor masih terbilang lancar. “Harga minyak goreng sudah turun. Kalau biasanya sempat menyentuh kisaran Rp10.000-Rp11.000 perkg, sekarang dijual Rp9.500 per kg. Untuk minyak goreng kemasan dijual Rp22.000 per dua lit
Advertisements
Advertisements
Category: Karet alam