INFO SAWIT, BAGANSIAPI-API – Petani kelapa sawit di Rokan Hilir berharap agar Dinas Perkebunan setempat menyikapi serius anjloknya harga tandan buah segar (TBS) sejak beberapa minggu terakhir ini, yang saat ini menembus Rp500/kg.
“Dinas Perkebunan jangan hanya diam saja. Mohon disikapi harga TBS yang terus anjlok. Kami selaku petani sudah putus asa dan makin terpuruk,” kata seorang petani di Bagansiapiapi, Samin, Selasa, seperti dikutip RiauTrust.
Ia menjelaskan, dengan anjloknya harga TBS membuat perekonomian petani semakin terjepit. Minimal katanya, harga TBS sebesar Rp1.000/kilogram. Karena dengan harga minimal Rp1.000 petani dan buruh dodos masih bernapas lega.
“Kalau h
Advertisements
Category: Penyakit dan Hama Sawit