ilustrasi asap
INFO SAWIT, PADANG – Wali Kota Padang Mahyeldi Ansharullah memintak kepada masyarakat setempat untuk bersikap waspada terhadap kabut asap yang telah memasuki kondisi mengkhawatirkan.
Advertisements
“Kita sudah menurunkan tim untuk mengukur kualitas udara di Kota Padang dan mendapatkan hasil terbaru, yaitu 209,36 g/nm3,” jelasnya didampingi Kepala Badan Pengendalian Dampak Lingkungan (Bapedalda) Padang Edi Hasymi di Padang, Sumatera Barat, Kamis, seperti ditulis Antara.
Dijelaskannya, hasil tersebut jauh meningkat dari hasil uji kualitas udara sebelumnya yang hanya 81,73 g/nm3. Hal tersebut sangat mengkhawatirkan karena batas baku mutu (
Advertisements
Category: Karet alam